Minum jus mangga di
cuaca yang panas pastilah sangat menyegarkan. Selain segar, jus mangga juga
memiliki banyak manfaat kesehatan. Berikut ini cara membuatnya.
Bahan:
·
2 buah mangga
·
2 sdm gula pasir
·
Susu kental manis putih secukupnya
·
200 ml air matang
·
Es secukupnya
Alat:
·
Blender
·
Pisau
·
Gelas
·
Talenan
Cara membuat:
1.
Kupas mangga dan iris-iris daging buahnya.
2.
Masukkan irisan mangga pada blender.
3.
Kemudian tambahkan es batu, air, susu, dan gula
sesuai selera.
4.
Pasang tutup blender dan blender hingga
semuanya tercampur.
5.
Tuang jus mangga pada gelas.
6.
Jus siap dinikmati.
Begitulah cara membuat jus mangga yang pastinya super
segar dan sehat. Selamat mencoba..
Nama: Ezza Malika
Tidak ada komentar:
Posting Komentar