Cara Membuat Mi Goreng


Mi goreng adalah makanan praktis enak lezat dan bergizi,tentunya juga mengenyangkan.Tak

sedikit orang yang menyukainya.Mi instan ini sangat mudah untuk di masak apalagi untuk

kaum mageran.Meski rasanya enak memakan mi instan terus menerus tidak baik untuk

kesehatan, apalagi jika tidak di beri bahan-bahan lainnya yang menambah nilai gizi.

 

Alat dan bahan sebagai berikut :

1.wajan

2.saringan mi

3.mi goreng

4.air

5.minyak

6.topping

 

Langkah-langkahnya yaitu :

1.Rebus air dalam wajan selama 3 menit. Jika sudah mendidih masukan mi dan rebus sampai

setengah matang.

2.Setelah itu cuci wajan lalu tuang minyak secukupnya, tumis bumbu halus,masukan telur,

orak arik hingga merata.

3.Setelah di tumis, masukan mi dan beri air sebanyak satu gelas.

4.Masukan sawi, kubis, dan bakso ke dalam masakan.

5.Masukan bumbu mi instan beserta saus, tambahan kecap dan saur tiram, aduk-aduk hingga

merata.

6.Untuk mengetahui kekurangan masakan, sebelum disajikan di cicip terlebih dahulu, jika

sudah dirasa sesuai dengan yang diinginkan, pindahkan ke piring dan siap disajikan .

Demikian cara membuat mi goreng. Anda bisa mencoba resep tersebut. Semoga hasilnya

enak dan memuaskan.

 

Febby Iswa Parsyanti

Tidak ada komentar:

Posting Komentar