Teks Laporan Hasil Observasi Lobby SMAIT

 

   Lobby mengacu pada ruangan utama di dalam bangunan yang menjadi tujuan pertama ketika orang datang kebangunan tersebut. Di dalam KBBI, lobi atau lobby adalah ruang teras di dekat pintu masuk hotel (bioskop dan sebagainya), yang dilengkapi dengan perangkat kursi meja, yang berfungsi sebagai ruang tunggu. Jika dilihat dari asal kata nya, lobby berasal dari bahasa latin yaitu 'lobium' berarti, lobby adalah berjalan tutup atau serambi. Tempat lobby SMAIT terletak di tengah sekolah di dekat ruang TU. Lobby SMAIT biasanya digunakan untuk menaruh titipan barang, menerima kunjungan dari luar, dan mengambil surat ijin.

Bagian pertama yang disoroti adalah meja piket nya. Biasa nya di meja piket ada ustaz atau ustadzah yang bertugas piket. Dibagian timur dan barat terdapat kuris, meja, dan lemari piala. Kita juga bisa melihat ada logo dan tulisan SMAIT. Di dekat logo ada sebuah TV.

   Menurut Khairunisa, 2020, lobby sekolah merupakan ruangan yang sangat penting dalam lingkungan sekolah. Selain sebagai tempat penyambutan dan penerimaan siswa pengunjung. Lobby sekolah juga mencerminkan citra dan budaya sekolah yang diusung. Terus bisa juga buat nitipin barang di lobby. Kalo di SMAIT hanya barang penting saja yang boleh dititipkan. Biasa nya juga buat tempat kumpul.


Nama : Dhiya Al Iman

Kelas : XA

Nomer presensi : 4


Tidak ada komentar:

Posting Komentar